Selasa, 10 Mei 2011

proposisi dan abstraksi

- Kalimat Bahasa adalah sarana penalaran
- sifat kuantitatif matematika meningkatkan daya prediksi ilmu.

Kedua kalimat di atas dapat di buktikan kebenarannya sehingga dapat di sebut dengan proposisi.

Sedangkan kalimat
- Bagaimana peranan bahasa dalam proses penalaran?
- Semoga saja penelitian ini berhasil!

Sedangkan kalimat di atas tidak mengandung pernyataan yang dapat di buktikan kebenarannya tapi hanya berupa pertanyaan dan sebuah argument atau pendapat.


2.
a. Untuk semua manusia, tidak ada manusia yang abadi
b. Socrates adalah manusia
c. Jika socrates adalah manusia dan Untuk semua manusia, tidak ada manusia yang abadi maka socrates tidak abadi.
d. Jika semua bilangan prima adalah bilangan ganjil maka beberapa bilangan genap adalah bilangan prima.



₤(manusia(₤) tidak abadi (₤))
Manusia (sokrates)
.˙. Tidak abadi(sokrtes)

ade sanjaya 3ka09